JK Rowling: Pernikahan Ron-Hermione Bakal Langgeng Asal...
Diterbitkan
Foto: Warner Bros
Kapanlagi.com - Awal Februari lalu JK Rowling membuat pernyataan mengejutkan mengenai Hermione (Emma Watson) yang sempat dia tuliskan untuk menikah dengan Harry Potter (Daniel Radcliffe). Pernyataan itu didasari bila pernikahan dengan Ron (Rupert Grint) akan membuat pasangan ini penuh masalah.
Tentu saja komentar tersebut membuat fans film dan buku Harry Potter marah. Beruntung ia segera memberi respon bernada menenangkan.
"Aku hanya berusaha jujur dan pilihan yang dulu kubuat sangatlah personal. Kuharap aku tak membuat orang tersinggung dengan komentarku sebelumnya," ujarnya.

Namun saat diwawancara via MuggleNet baru-baru ini, ia mengatakan bahwa hubungan antara Ron dan Hermione bakal langgeng dengan adanya konseling.
"Hubungan mereka mungkin akan baik-baik saja. Dia (Ron) perlu mengatasi mengenai masalah harga dirinya. Sedang Hermione memiliki kelemahan yakni cukup serius untuk bersama pria menyenangkan seperti Ron," pungkas JK Rowling.
Baca Berita Seru Lainnya!
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(dig/abs)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
