Bahas Soal Buzzer, Baim Wong Ungkap Jangan Sia-siakan Amal Kebaikan - Sindir Paula Verhoeven?

Baru-baru ini Baim Wong mengunggah sebuah tulisan di akun Instagram pribadinya. Dalam unggahan tersebut, Baim menyebut soal buzzer dan jangan melupakan amal kebaikan.

Banyak yang menduga bahwa postingan Baim ini ditujukan untuk Paula Verhoeven. Seperti apa selengkapnya? Simak di sini yuk...

Foto 1 dari 7
instagram.com/baimwong

Unggahan Baim Wong di Instagram pada Sabtu, (26/4) lalu ramai jadi bahan pembicaraan di dunia maya. Ia menulis cukup panjang dan menyebut soal buzzer.

Foto 2 dari 7
instagram.com/baimwong

Unggahan Baim itu menimbulkan berbagai spekulasi. Salah satunya, apakah tulisannya ditujukan untuk sang mantan, Paula Verhoeven?

Foto 3 dari 7
instagram.com/baimwong

Beginilah tulisan Baim di Instagram pribadinya, @baimwong. Ia menyebut soal Buzzer dan memperingatkan agar tak menyia-nyiakan amal kebaikan bertahun-tahun yang bisa hilang hanya dengan satu komen.

Foto 4 dari 7
instagram.com/baimwong

"Jangan jadi orang bodoh!
Semua akan  dipertanggungjawabkan," tulis Baim tegas di kolom caption postingan itu.

Foto 5 dari 7
instagram.com/baimwong

Berbagai komentar pun ramai memenuhi akun Baim, termasuk dugaan bahwa tulisan tersebut untuk Paula. Namun Baim tak membalas komentar dari netizen di akunnya.

Foto 6 dari 7
instagram.com/baimwong

Baim kemudian sibuk merayakan ulang tahunnya yang ke-44. Ia merasa sangat bahagia karena dikelilingi oleh orang-orang tersayangnya, termasuk kakak-kakaknya tercinta.

Foto 7 dari 7
instagram.com/baimwong

"Dalam setiap langkahku, diam-diam mereka menguatkan. Aku mungkin jarang bilang, tapi dunia ini terasa lebih ringan karena ada kalian.

Maaf aku sering membuat khawatir. Hanya ingin kalian tahu, aku sangat bersyukur Allah mengirimkan kalian menjadi penjagaku.

Untuk semua yang kau berikan tanpa pamrih, terima kasih kakakku Fitri, Daud, Kiki dan Hamzah.

mah, pah," tulis Baim di unggahannya.

Read More

Load More