in partnership with Indosiar

11 Potret Terbaru Abel 'Anak' Lesti dan Billar yang Makin Cantik dan Kece, Mulai Kebanjiran Job Endorsement

Lesti dan Rizky Billar kini sudah memiliki buah hati yang bernama Muhammad Leslar Al-Fatih Billar. Namun, tentunya penggemar setia Lesti masih ingat dengan sosok Amabel yang saat itu viral disebut ‘anak’ Lesti dan Billar karena memiliki cukup banyak kemiripan.

Lama tak terdengar kabarnya, kini Abel makin cantik dan kece lho, guys. Gak percaya? Yuk cek di sini!

Potret terbaru Abel \'anak\' Lesti dan Billar.

Kini ia terlihat makin cantik dan menggemaskan lho. Gayanya pun makin kece, guys.


Hak Cipta: instagram.com/amabellennata
2/11
Album Artis