Jalani Umroh, Selfi LIDA Sempatkan ke Jabal Rahmah
Diterbitkan
Berkesempatan berangkat umroh tentu jadi sesuatu yang menyenangkan bagi siapapun, tak terkecuali bagi Selfi sang jawara Liga Dangdut Indonesia (LIDA) 2018 sekaligus juga juara di D'Academy Asia (DAA) 4. Terlebih lagi Selfi berangkat bersama keluarganya, tentu makin terasa hangat ibadah di sana.
Ya, hal itu diketahui dari unggahan Instagramnya sejak Rabu (20/2) silam. Mulai dari Masjid Nabawi sampai Jabal Rahmah Selfi sambangi. Seperti apa sih Selfi selama di sana?
Dalam story berlatar gedung Grand Zam-Zam ini Selfi seolah berpesan bahwa waktu di dunia itu tak banyak, jadi harus dimanfaatkan untuk amal ibadah.
Hak Cipta: instagram.com/lida_selfi07
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
