Dikenal Wanita Lembut, Sarwendah Justru Kepingin Main Film Thriller Pembunuhan
Sarwendah semakin aktif di dunia akting. Setelah terlibat dalam film horor komedi Pencari Mayat, ia mengungkapkan impiannya untuk bermain dalam film thriller. Mantan istri Ruben Onsu itu mengaku sangat menyukai genre thriller dan ingin mencoba peran yang lebih menantang.
Sarwendah mengungkapkan bahwa ia memiliki kepercayaan diri dalam berakting. Meski begitu, ia tetap menyesuaikan diri dengan kondisi di lokasi syuting. Simak cerita lengkap ibu tiga anak ini!
Jumat, 14 Februari 2025 11:54
Sarwendah mengungkapkan bahwa dirinya lebih memilih film dibanding sinetron. Hal ini karena jadwal syuting sinetron yang padat bisa mengganggu waktunya bersama anak-anak.
Hak Cipta: Instagram.com/sarwendah29
KLBB 2026
-
Video Kapanlagi V1RST (LIVE PERFORMANCE) - KAPANLAGI BUKA BARENG FESTIVAL 2025
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement