8 Seleb Ini Adakan Bridal Shower Sebelum Menikah, Siapa Saja?

Ada tren baru di kalangan selebriti, yaitu mengadakan bridal shower sebelum hari pernikahan. Bridal shower adalah semacam pesta pemberian hadiah untuk calon pengantin dalam mengantisipasi pernikahannya.

Nah, penasaran siapa saja selebriti yang mengadakan bridal shower? Simak listnya di sini.

bridal shower, selebriti yang mengadakan bridal shower

Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie mengadakan bridal shower yang berkonsep mewah sebelum pernikahannya.


Hak Cipta: Kapanlagi
1/8