Inggrid Kansil di Bukit Sentul Bogor

Bagi kalangan selebriti wanita, penampilan yang prima dan selalu stylish bisa jadi adalah harga yang tak bisa ditawar lagi, namun bagi sosok Inggrid Kansil, tampil trendy bukan berarti harus memiliki bujet khusus untuk belanja. Selanjutnya....

inggrid kansil

Inggrid Kansil yang ditemui di daerah Sentul, Bogor, Senin (22/6), perempuan kelahiran Cianjur itu juga mengaku tak terlalu peduli dengan merek yang dikenakannya.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
1/19
Berita Terkait
Album Artis