Intip Rumah Mewah Selebritis Hollywood, Desain Elegan & Berkelas!

Menjadi selebritis papan Hollywood tentu saja dapat menjamin kecukupan materi. Mungkin lebih tepat disebut sebagai lebih dari cukup, oleh sebab itu tak heran bila para selebritis Hollywood sanggup membeli tempat tinggal di daerah Beverly Hills. 

Dengan mengantongi bayaran jutaan dollar tiap bekerja, bukan hal yang mustahil pula bagi mereka untuk melengkapi isi rumah dengan furniture yang elegan dan mahal. Bagi kalian yang penasaran dengan bagian dalam rumah selebritis Hollywood, yuk intip dulu sedikit di bawah ini.

Rabu, 29 Maret 2017 14:49
Rumah Selebritis Hollywood

Diva pop Amerika, Lady Gaga juga tak mau kalah. Bertempat di Miami, hunian Mother Monster ini mungkin tampak biasa dari luar. Namun interior rumah pelantun Million Reasons ini sangat mewah!


Hak Cipta: © brightside.me
4/7