FOTO: Hari Ayah Caitlyn Jenner, Rayakan Bareng Kendall & Kylie

Caitlyn Jenner (dulu Bruce) memang telah memutuskan untuk berubah menjadi wanita 2 tahun yang lalu. Tapi Caitlyn masih tetap merayakan Hari Ayah. Sosialita 67 tahun itu memilih untuk merayakannya bareng Kendall dan Kylie Jenner. Intip deh foto-fotonya!

Hari Ayah Caitlyn Jenner

Yup! Seperti yang diketahui, setelah  Caitlyn merilis buku The Secrets Of My Life bulan lalu, hubungannya dengan keluarga Kardashian memang jadi makin renggang. Kris, Kim, Kourtney, dan Khloe bahkan secara terang-terangan mengungkap kekecewaannya.


Hak Cipta: © via dialymail.co.uk
7/8