Potret Kang Ha Neul yang Ternyata Sama Sekali Nggak Pernah Pacaran dengan Sesama Selebriti

Aktor Kang Ha Neul dan Park Hae Joon menjadi bintang tamu dalam episode terbaru acara bincang-bincang YouTube milik Kian84. Dalam obrolan santai tersebut, Kang Ha Neul membagikan pandangannya soal cinta, pilihannya untuk tidak berkencan dengan sesama selebriti, hingga kisah uniknya mengajak orang asing yang ditemuinya di kereta untuk berkenalan untuk berkencan.

Minggu, 13 April 2025 18:32
Kang Ha Neul

Ia mengaku lebih tertarik menjalin hubungan dengan orang di luar dunia hiburan karena merasa bisa belajar lebih banyak dari komunikasi yang berbeda.


Hak Cipta: instagram.com/kanghaneul_official
2/7
Album Artis