Bantah Pacaran, Dispatch Rilis Foto UEE & Kangnam Pelukan

Jumat pagi (14/7), UEE yang beberapa waktu lalu putus dari aktor Lee Sang Yoon diberitakan menjalin cinta dengan bintang K-Pop dan seleb variety show, Kangnam. Beberapa menit setelah berita tersebut muncul di media, UEE langsung membantah kabar tersebut. Sayangnya Dispatch langsung bertindak dengan merilis foto-foto UEE dan Kangnam yang sepertinya baru selesai kencan.

UEE Kangnam Pacaran

Setelah sampai di kediaman UEE, aktris He's Beautiful itu mengucapkan selamat tinggal kepada Kangnam dan si supir bayaran.


Hak Cipta: © dispatch.co.kr
3/9