10 Gaya Berbusana Jimin BTS yang Super Kece, Buktikan Dirinya Fashion Icon!

Jimin BTS merupakan sosok bintang K-Pop yang tengah berada di puncak popularitas. Selain bakatnya dalam menari dan bernyanyi, Jimin juga bikin fans makin jatuh cinta dengan penampilan-nya.

Bagi para ARMY pasti sudah tahu kalau salah satu member BTS itu memang memiliki fashion sense yang kece. Dalam berbagai kesempatan, Idol ini kerap memamerkan perpaduan busana yang super kece buktikan dirinya fashion icon.

Penasaran kan seperti apa? Yuk intip deretan gaya Jimin paling mempesona di sini!

Jimin BTS

Kotak-Kotak - Mengenakan kemeja dengan motif kotak-kotak memang paling aman di dunia fashion. Namun, Jimin menantang dirinya dengan atasan kotak-kotak berhias potongan dan gaya yang begitu unik.


Hak Cipta: Credit: As Tagged
2/10
Album Artis