Comeback, Brown Eyed Girls 'Bersaing' Dengan 2NE1?

Penulis: Arai Amelya

Diterbitkan:

Comeback, Brown Eyed Girls 'Bersaing' Dengan 2NE1? Brown Eyed Girls foto: wallpaperaa.com

Kapanlagi.com - Kabar gembira, girlband Brown Eyed Girls juga akan mengikuti gempita comeback di bulan Juli ini dengan merilis lagu baru!Kamis (4/7), leader Brown Eyed Girls yakni JeA membuat pengumuman yang mengejutkan mengenai comeback grupnya.Melalui Twitter, JeA memposting sebuah foto dan menulis kabar comeback mengagetkan Brown Eyed Girls bertuliskan, "Brown Eyed Girls D-5~!!" seperti dilansir soompi.com.

©soompi.com©soompi.com

Dalam foto yang diposting JeA bertuliskan, "Terkadang menyegarkan, namun di lain waktu tampak manis, inia adalah resep yang sangat spesial dibuat untuk kalian,"Tak hanya itu, fans juga bisa mengetahui bahwa Brown Eyed Girls akan melakukan comeback pada Selasa (9/7) mendatang yang berarti mereka harus 'berhadapan' dengan girlband 2NE1 yang merilis lagu baru Senin (8/7). Siapa yang kalian nantikan?
#Yang Unik Dari Dunia K-Pop:
Seleb-Seleb Korea Yang Mungkin Berpacaran, Siapa Ya?
10 Alasan Mengapa Kamu Harus Menonton 'Running Man'!
10 Idol K-Pop Ini Berwajah Kembar, Setuju?
10 Trend Fashion Yang Buat K-Pop Makin Keren!
Wajah 'Boros', Idol K-Pop Ini Tampak Lebih Tua Dari Usianya? (soompi.com/aia)

(Ammar Zoni dipindah ke Nusakambangan dan mengaku diperlakukan bak teroris.)

(soompicom/aia)

Editor:

Arai Amelya

Rekomendasi
Trending