Teuku Zacky Rambah Bisnis Advertising
Teuku Zacky @ Foto: KapanLagi.com ®
Kapanlagi.com - Setelah setahun lebih menjalani perusahaan miliknya yang bergerak di bidang teknologi informasi, kini Teuku Zacky sedang mempersiapkan kantor barunya.
"Ya alhamdulilah, sudah hampir di penghujung tahun 2012 dan sebentar lagi tahun 2013. Saya lagi siapin pindahan ke kantor baru tahun depan," ujar mantan kekasih Peggy Melati Sukma ini saat ditemui di Hotel Shangrila, Jumat (19/10) malam WIB.
Di bawah bendera PT Kaza Citra Media, Zacky telah mampu membawa perusahaannya semakin berkembang. Ia pun berencana akan mengembangkan usahanya di bidang adevertising.
"Ya didoain tahun depan pengen memperlebar sayap perusahaannya. Rencananya mau bikin advertising agency. Doain aja semoga sukses," katanya.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/pur/rth)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
