Ustaz Arifin Ilham Meninggal Dunia


Kabar duka datang dari salah satu ulama Indonesia. Ustaz Arifin Ilham meninggal pada hari ini, Rabu (22/5/2019) di Penang, Malaysia. Kabar ini disampaikan oleh sang putra, Muhammad Alvin Faiz melalui akun Instagram pribadinya.

Potret Umi Yuni Istri Mendiang Ustaz Arifin Ilham, Diam-Diam Ternyata Sudah Menikah Lagi - Bikin Keluarga Kecewa

Potret Umi Yuni Istri Mendiang Ustaz Arifin Ilham, Diam-Diam Ternyata Sudah Menikah Lagi - Bikin Keluarga Kecewa
Umi Yuni istri mendiang Ustaz Arifin Ilham ternyata sudah menikah lagi. Seperti apa potretnya?