Doa Arsy di Hari Ulang Tahun Azriel Hermansyah: Harus Jadi Imam yang Baik
Aurel - Arsy - Azriel ©instagram.com/azriel_hermansyah
Kapanlagi.com - Anak kedua Anang Hermansyah, Azriel Hermansyah baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-20. Di hari bahagianya ini, doa dan harapan dari keluarga terdekat pun disematkan kepada adik Aurel itu.
Sebelumnya, lewat instagramnya, Ashanty turut memberikan ucapan ulang tahun kepada putra sambungnya itu. Tak terkecuali dari sang kakak, Aurel Hermansyah dan ayahnya.
Advertisement
1. Harapan di Usia 20 Tahun
Azriel pun mengungkapkan harapan dan doanya di usianya yang sudah menginjak kepala 2 ini. Menjadi pria dewasa, laki-laki yang akrab disapa Jiel ini berharap agar kedepannya ia bisa punya penghasilan sendiri dan semakin dekat dengan ajaran agama.
"Umur 20 tahun ya, aku pengin di umur 20 tahun ini aku udah mulai penghasilan sendirilah gitu," kata Azriel dikutip dari youtube The Hermansyah A6.
"Wish-nya ya makin rajin sholat ya. Rajin ngaji, makin deket sama agama. Terus, punya pacar," sambungnya.
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
2. Doa Dari Arsy
Doa dan harapan juga datang dari sang adik, Arsy Addara Musicia Nurhermansyah. Gadis cantik berusia 5 tahun ini mendoakan agar Azriel lebih berbakti kepada orangtua dan jadi imam yang baik.
"Selamat ulang tahun kak Jiel, semoga kak Jiel jadi anak yang berbakti pada orangtua, semoga kak Jiel jangan males-males sholat lagi. Semoga bisa ngaji, kak Ziel bisa nurut sama orangtua. Kalau dikasih tahu jangan membantah. Harus jadi imam yang baik," ujar Arsy yang kemudian disambut riuh oleh Aurel dan Azrie.
Sudah Baca Yang Ini?
Harapan Azriel Hermansyah di Ulang Tahun ke-20: Semoga Makin Dekat Dengan Agama
Gara-Gara Lee Min Ho, Ashanty dan Deddy Corbuzier Hampir Bertengkar
Azriel Hermansyah Ulang Tahun, Aurel Hermansyah dan Keluarga Asix Beri Kejutan Manis
Ashanty Tulis Ucapan Selamat Ulang Tahun Spesial Buat Azriel Hermansyah
(Di tengah kondisi kesehatan yang jadi sorotan, Fahmi Bo resmi nikah lagi dengan mantan istrinya.)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
