The Burial
Synopsis
The Burial dibuka dengan kisah Jeremiah Joseph O'Keefe yang diperankan Tommy Lee Jones, seorang pemilik rumah duka di Mississippi yang sedang terpuruk secara finansial, dengan Jamie Foxx sebagai pengacara flamboyan Willie E. Gary dan Bill Camp sebagai Raymond Loewen, bos besar Loewen Group. Berlatar tahun 1995, film ini mengajak kita masuk ke konflik bisnis yang berubah menjadi pertarungan hukum panas, penuh strategi, ego, dan isu ras yang sensitif.
The Burial mengisahkan O'Keefe yang terpaksa menjual sebagian bisnis rumah dukanya setelah mengalami kerugian besar akibat skema Ponzi yang melibatkan rekan bisnisnya. Tekanan dari Mississippi State Insurance Commission membuatnya harus mencari jalan cepat untuk bertahan. Di titik inilah ia bertemu Raymond Loewen, pemilik Loewen Group, yang setuju membeli tiga rumah duka milik O'Keefe. Namun ada satu syarat penting dari O'Keefe, yakni Loewen Group tidak boleh menjual asuransi pemakaman sebagai bagian dari kesepakatan lisan mereka.
Masalah muncul ketika empat bulan berlalu tanpa pembayaran dari Loewen Group. Lebih parah lagi, Raymond Loewen justru melanggar janji dan mulai menjual asuransi pemakaman. Hal Dockins, pengacara muda O'Keefe, mencium gelagat bahwa Loewen sengaja menunda pembayaran untuk menjatuhkan O'Keefe ke jurang kebangkrutan agar bisa menguasai seluruh bisnisnya dengan harga murah. Amarah O'Keefe pun memuncak dan ia memutuskan melawan balik.
Atas saran Dockins, O'Keefe merekrut Willie E. Gary, pengacara cedera pribadi asal Florida yang terkenal dengan gaya nyentrik dan kepercayaan diri tinggi. Meski awalnya pengacara lamanya, Mike Allred, hanya menargetkan penyelesaian senilai 8 juta dolar AS atau sekitar Rp132,8 miliar, Gary dengan berani menyebut angka 100 juta dolar AS atau setara Rp1,66 triliun. Taruhan besar ini membuat O'Keefe rela menggadaikan rumahnya demi membayar jasa Gary dan menunjuknya sebagai pengacara utama.
Persidangan berjalan sengit. Tim Loewen membalas dengan menyewa pengacara kulit hitam yang dipimpin Mame Downes untuk memengaruhi juri. O'Keefe sempat terpojok ketika karakter dan masa lalunya diserang di ruang sidang, hingga ia menyalahkan Gary dan menggantinya dengan Allred. Namun situasi semakin rumit ketika isu ras dan sejarah keluarga kembali diungkit, membuat tim hukum O'Keefe terpecah dan harus mengambil keputusan sulit demi peluang menang.
Pemeran
Jadwal Film
Papa Zola: The Movie
Border 2
Sebelum Dijemput Nenek
Esok Tanpa Ibu
Sengkolo: Petaka Satu Suro
Project Hail Mary
Back to the Past
Happy Patel: Khatarnak Jasoos
Mercy
Pororo The Movie: Sweet Castle Adventure
Like a Rolling Stone
Cells at Work!
Angry Squad: Civil Servants & Seven Swindlers
Bidadari Surga
Penerbangan Terakhir
Penunggu Rumah: Buto Ijo
28 Years Later: The Bone Temple
Unexpected Family
His & Hers
5 Centimeters per Second
The Home
Greenland: Migration
Musuh Dalam Selimut
Malam 3 Yasinan
Suka Duka Tawa
We Bury the Dead
Shelter
28 Januari 2026
Sinners
28 Januari 2026
Kuyank
29 Januari 2026
Kafir: Gerbang Sukma
29 Januari 2026
Kuyank
29 Januari 2026
Tolong Saya! (Dowajuseyo)
29 Januari 2026
Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
29 Januari 2026
Balas Budi
05 Februari 2026
Ahlan Singapore
05 Februari 2026
Check Out Sekarang, Pay Later (Caper)
05 Februari 2026
Teman Tegar Maira
05 Februari 2026
Sadali
05 Februari 2026
Whistle
06 Februari 2026
The Strangers: Chapter 3
11 Februari 2026
Wuthering Heights
11 Februari 2026
Aiueo Macam Betool Aja
12 Februari 2026
Jangan Seperti Bapak
12 Februari 2026
Waru
12 Februari 2026
How to Make a Killing
20 Februari 2026
RAJAH
26 Februari 2026
Titip Bunda di Surga-Mu
26 Februari 2026
Lift (2026)
26 Februari 2026
Scream 7
27 Februari 2026
Undercard
27 Februari 2026
Setan Alas!
05 Maret 2026
Setannya Cuan
05 Maret 2026
Peaky Blinders: The Immortal Man
06 Maret 2026
Tunggu Aku Sukses Nanti
18 Maret 2026
Na Willa
18 Maret 2026
Pelangi Di Mars
18 Maret 2026
Senin Harga Naik
18 Maret 2026
Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa
18 Maret 2026
Avengers: Doomsday
18 Desember 2026Berita Lainnya
Sinopsis Film SPIDER-MAN yang Tayang di TV, Senin, 26 Januari 2026 Jam 21.00
Rekomendasi Film Dewasa Terbaik Dengan Jalan Cerita Menarik, Barat & Asia
Film SINNERS Masuk 16 Nominasi Piala Oscar, Mengukir Sejarah Kalahkan TITANIC dan LA LA LAND