Suka Duka Tawa
Synopsis
SUKA DUKA TAWA langsung mencuri perhatian KLovers sejak awal karena deretan pemainnya yang keren. Film ini dibintangi oleh Rachel Amanda sebagai Tawa, Marissa Anita sebagai Ibu Cantik, Teuku Rifnu Wikana sebagai Pak Keset, Myesha Lin sebagai Little Tawa, Arif Brata sebagai Nasi, Gilang Bhaskara sebagai Fachri, Bintang Emon sebagai Iyas, Enzy Storia sebagai Adin, Abdel Achrian sebagai Santos, Sas Widjanarko sebagai Japon, Nazyra C. Noer sebagai Anggun, dan Pandji Pragiwaksono sebagai dirinya sendiri. Nama-nama ini sudah cukup membuat filmnya terasa hidup dan penuh karakter.
KLovers, cerita SUKA DUKA TAWA membawa kita masuk ke perjalanan hidup Tawa dan Ibu Cantik yang ditinggalkan oleh Pak Keset sejak Tawa masih kecil. Kehidupan keduanya jelas tidak mudah, tapi hal paling menarik adalah cara Tawa merespons semua kepahitan hidupnya. Alih-alih larut dalam kesedihan, Tawa justru mengubah rasa sakitnya menjadi materi stand up comedy yang bikin banyak orang tertawa dan kagum dengan keberaniannya.
Dari teaser yang dirilis, vibe film ini terasa sangat dekat dengan kenyataan. Pesan yang ingin disampaikan seolah jelas, bahwa komedian mungkin terlihat sangat lucu di atas panggung, tapi ketika lampu sorot padam, mereka tetap manusia biasa yang membawa beban hidup, kesedihan, bahkan air mata. Inilah yang membuat SUKA DUKA TAWA terasa begitu relevan, karena kita pun sering menyembunyikan duka di balik tawa. Film ini seperti ingin bilang, kadang tawa bukan sekadar hiburan, tapi juga cara seseorang bertahan hidup. KLovers, siap-siap dibuat tertawa sekaligus tersentuh oleh kisah Tawa!
Pemeran
Jadwal Film
Bidadari Surga
Penerbangan Terakhir
Penunggu Rumah: Buto Ijo
28 Years Later: The Bone Temple
Unexpected Family
His & Hers
5 Centimeters per Second
The Home
Greenland: Migration
Musuh Dalam Selimut
Malam 3 Yasinan
Suka Duka Tawa
Uang Passolo
Modual Nekad
Dusun Mayit
The Housemaid
Moon the Panda
Patah Hati Yang Kupilih
Janur Ireng: Sewu Dino The Prequel
Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t
The SpongeBob Movie: Search for SquarePants
Anaconda (2025)
Timur
Avatar: Fire and Ash
The Carpenter's Son
Alas Roban
Mengejar Restu
Happy Patel: Khatarnak Jasoos
16 Januari 2026
Mercy
16 Januari 2026
Pororo The Movie: Sweet Castle Adventure
16 Januari 2026
Like a Rolling Stone
17 Januari 2026
Cells at Work!
17 Januari 2026
Angry Squad: Civil Servants & Seven Swindlers
17 Januari 2026
Project Hail Mary
20 Januari 2026
MLBB: M7 WATCH PARTY - TIER LEGEND
21 Januari 2026
MLBB: M7 WATCH PARTY - TIER MYTHIC
21 Januari 2026
Back to the Past
21 Januari 2026
Esok Tanpa Ibu
22 Januari 2026
Sengkolo: Petaka Satu Suro
22 Januari 2026
Papa Zola: The Movie
23 Januari 2026
Shelter
28 Januari 2026
Sinners
28 Januari 2026
Kuyank
29 Januari 2026
Kafir: Gerbang Sukma
29 Januari 2026
Kuyank
29 Januari 2026
Tolong Saya! (Duwajuseyo)
29 Januari 2026
Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
29 Januari 2026
Balas Budi
05 Februari 2026
Ahlan Singapore
05 Februari 2026
Check Out Sekarang, Pay Later (Caper)
05 Februari 2026
Teman Tegar Maira
05 Februari 2026
Sadali
05 Februari 2026
Aiueo Macam Betool Aja
12 Februari 2026
Waru
12 Februari 2026
How to Make a Killing
20 Februari 2026
RAJAH
26 Februari 2026
Titip Bunda di Surga-Mu
26 Februari 2026
Scream 7
27 Februari 2026
Undercard
27 Februari 2026
Peaky Blinders: The Immortal Man
06 Maret 2026
Tunggu Aku Sukses Nanti
18 Maret 2026
Senin Harga Naik
18 Maret 2026
Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa
18 Maret 2026
Avengers: Doomsday
18 Desember 2026