Ayudia Bing Slamet dan Ditto membagikan beberapa tips terkait parenting atau cara mendidik anak. Dilansir dari kanal Youtube TRANS7 OFFICIAL, pasangan yang kisah asmaranya dijadikan film layar lebar ini menuturkan pengalaman membesarkan Sekala Bumi putra mereka.
KLovers yang dalam waktu dekat ini mau punya anak atau mau mulai belajar parenting bisa simak sederet berita foto berikut ya! Stay tune sampai akhir!
Ayudia dan Ditto sudah sadar betul dengan adanya potensi ketergantungan sang anak terhadap smartphone. Mereka bersepakat untuk menjauhkan sang anak dari smartphone dan semacamnya.