Perayaan Ultah Tamara Bleszynski, Kompak Bareng Anak & Mike Lewis

Meski sudah jarang bermain film, kehidupan pribadi aktris Tamara Bleszynski tak lepas dari sorotan netizen. Apalagi, meski sudah bercerai dari mantan suaminya, Mike Lewis, keduanya tetap menjalin hubungan baik dan bersahabat.

Tak jarang Mike dan Tamara menghabiskan waktu bersama putra mereka, Kenzou. Baru-baru ini bahkan ketiganya merayakan ulang tahun Tamara bersama-sama. Seperti apa keseruannya?

Kamis, 27 Desember 2018 23:01
Tamara Bleszynski

Hari ulang tahun Tamara memang jatuh tepat saat perayaan Natal. Oleh karena itu ia memakai dresscode topi santa.


Hak Cipta: Credit: Instagram/tamarableszynskiofficial
3/7