HUT Dahsyat ke 1

Kali pertama Duo Maia tampil dalam satu acara dengan Mulan Jameela, meski tidak satu panggung pada HUT ke-1 DAHSYAT, program acara musik RCTI pada Selasa (24/03). Beberapa bintang lain ikut memeriahkan acara ini seperti, BBB, Equitez, Kerispatih, Kotak Band, Project Pop dan Sherina

hut_dahsyat

Duo Maia manggung di HUT ke-1 DAHSYAT, program acara musik RCTI pada Selasa (24/03).


Hak Cipta: KapanLagi.com/Bambang
1/26