8 Potret Cantik Emma Chamberlain di Red Carpet, Youtuber yang Sukses di Usia Muda Usai Memutuskan Keluar dari Sekolah

Emma Chamberlain saat ini sedang merajai YouTube. Meskipun baru memulai saluran YouTube-nya pada tahun 2017, Emma telah mendapatkan lebih dari 12 juta pelanggan di platform tersebut, dan 15.7 juta pengikut di Instagram! 

Sebagai salah satu influencer yang paling berpengaruh, fashion sense Emma Chamberlain juga tak kalah memikat. Dibuktikan dengan banyaknya brand fashion ternama dunia yang menggaet dirinya sebagai ambassador. Berikut ini merupakan 8 potret cantiknya Emma Chamberlain saat berada di red carpet!

Emma Chamberlain

Dia memiliki podcast bernama Anything Goes With Emma Chamberlain. Setiap minggu, dia merilis satu episode untuk berbagi saran dan pemikirannya tentang topik-topik yang menurutnya menarik, baik itu kisah ciuman pertamanya atau ilusi Instagram.


Hak Cipta: TPG Images
4/8