Jessica Alba Luncurkan Iklan Produk Anak

Punya dua buah hati yang lucu membuat Jessica Alba menjadi lebih seksama memilih produk yang aman dipergunakan kedua anaknya. Alba pun akhirnya bergabung mengkampanyekan produk yang tak mengandung bahan kimia berbahaya bersama The Honest Company.

Jessica Alba

Hak Cipta: ©Splashnews.com
1/5
Album Artis