8 Gaya dan Fashion Item yang Menarik di MV ITZY - ICY
ITZY belum lama ini merilis comeback berjudul ICY. Dalam video music untuk lagu tersebut semua anggota tampil menawan dan mempesona. Selain itu lagu ICY sendiri juga terdengar sangat menarik
Nah, dalam MV lagu tersebut ada beberapa hal menarik yang bisa kita temukan. Termasuk gaya busana dan juga fashion item lainnya. Mengutip Soompi, pada Selasa (6/8/2019) berikut ini adalah sejumlah fashion item menarik yang digunakan oleh para member dalam MV tersebut.
Demngan image girl crush yang sangat kuat, apapun yang dikenakan Yeji tentu akan terlihat menawan. Begitu pun dengan coat transparan oversized berwarna kuning ini.
Hak Cipta: JYP Entertainment
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
