Foto hitam putih milik Chow berhasil terjual dengan harga US$4.000, demikian menurut laporan organisator pelelangan Apple Daily di edisi Senin.
Barang lain yang dijual termasuk busana Andy Lau, Joey Yung dan Gigi Leung, gitar yang dipakai oleh Wong Ka-keung dan tas tangan milik penyanyi Sammi Cheng.
(ap/erl)