Jumat, 29 Juni 2012 20:00
Kabar gembira datang dari artis Marcella Zalianty. Anak pertama dari Tetty Liz ini dikabarkan tengah mengandung anak keduanya.
Selasa, 26 Juni 2012 23:45
Karena suatu alasan, banyak perempuan tidak memberikan ASI eksklusif kepada sang bayi. Namun tidak demikian dengan artis Marcella Zalianty.
Selasa, 26 Juni 2012 14:12
Terpisahkan oleh kesibukan harian, tak menggoyahkan persahabatan 3 selebriti Rachel Maryam, Marcella Zalianty serta Happy Salma.
Selasa, 26 Juni 2012 14:07
Akting Sophia yang terakhir bisa ditonton dalam film KULDESAK 14 tahun yang lalu.
Selasa, 26 Juni 2012 12:01
Kondisi menjadi seorang ibu rumah tangga dirasakan perbedaannya oleh Marcella Zalianty, dibandingkan saat masih berstatus lajang.
Jumat, 22 Juni 2012 12:51
Melanjutkan konsep unik yang diusung Dewi Lestari, omnibus RECTOVERSO akan menyertakan 5 lagu pelengkap untuk menikmati filmnya.
Kamis, 21 Juni 2012 15:51
Adaptasi novel RECTOVERSO karya Dewi Lestari ke layar lebar bakal tersaji unik dan terasa sekali sentuhan magis para perempuan ini.
Rabu, 20 Juni 2012 19:21
Setelah hadir melalui medium buku dan album, sekarang RECTOVERSO hadir di medium layar lebar.
Sabtu, 26 Mei 2012 07:10
Marcella Zalianty merasa bangga melihat sang adik, Sergio Oktodio mulai merintis bisnis yang dicita-citakannya.
Jumat, 25 Mei 2012 03:23
Terlahir di keluarga seniman, membuat Sergio Oktodio suka dengan dunia seni. Egi begitu biasa dia sapa, lebih memilih di jalur musik sebagai produser.
Jumat, 18 Mei 2012 08:30
Menyutradarai segmen omnibus yang berjudul CURHAT BUAT SAHABAT, Olga Lydia tampak bersemangat.
Rabu, 16 Mei 2012 20:04
Menjadi wanita karir memang perlu kekuatan lebih. Kesuksesan di karir harus bisa seimbang dengan kesuksesan rumah tangga.
Rabu, 16 Mei 2012 10:01
Sebagai anggota DPR, Rachel Maryam memiliki kewajiban untuk mengunjungi dapilnya saat masa reses.
Rabu, 16 Mei 2012 03:40
Belakangan ini perfilman Indonesia semakin gemar memproduksi sebuah omnibus. Salah satunya adalah RECTOVERSO, sebuah omnibus
Selasa, 15 Mei 2012 23:22
Berangkat dari dunia yang sama, Acha Septriasa menyatakan kekagumannya melihat perkembangan yang dialami Reza Rahadian.
Minggu, 06 Mei 2012 18:05
Lama tidak terdengar kabarnya, mantan kekasih Irwansyah yakni Acha Septriasa rupanya kini sedang disibukkan dengan film terbarunya, RECTO VERSO
Kamis, 03 Mei 2012 18:53
Yang membuat Rachel Maryam makin bersemangat menjadi sutradara adalah tentu saja dukungan dari sang suami.
Selasa, 01 Mei 2012 16:31
Olga Lidya bergabung dengan empat sutradara perempuan dalam menggarap omnibus RECTOVERSO yang diangkat dari novel karya Dewi Lestari.
Jumat, 27 April 2012 18:01
Novel RECTOVERSO karya Dewi Lestari diangkat dalam film layar lebar dengan format omnibus, yakni penggabungan beberapa film pendek.
Senin, 23 April 2012 11:15
Perjuangan RA Kartini menjadi spirit bagi para perempuan Indonesia. Artis Olivia Zalianty mengakuinya, bahkan perempuan telah dimerdekakan oleh Kartini.
Senin, 02 April 2012 18:15
Kehadiran Kana Mahatma Soeprapto, dalam rumah tangganya dengan Ananda Mikola, menuntut artis Marcella Zalianty berubah sikap dari kebiasaan-kebiasaan sebelumnya. Kini yang menjadi perhitungan utama adalah sang anak.
Kamis, 29 Maret 2012 16:56
Masih menjadi misteri soal status hubungan aktris papan atas Meriam Belina dengan pengacara ngetop Hotman Paris Hutapea.
Rabu, 28 Maret 2012 13:55
Kesibukan Marcella Zalianty di dunia entertainment harus tetap mengutamakan sang anak, Kana Mahatma Soeprapto. Di tengah aktivitasnya mempersiapkan pementasan wayang sinema berjudul Arjuna Wiwaha, istri Ananda Mikola itu harus mondar-mandir untuk memberikan ASI sang anak.
Rabu, 28 Maret 2012 09:41
Baru kali pertama artis Marcella Zalianty harus melakukan gerakan-gerakan tari Jawa yang lemah gemulai. Tuntutan perannya dalam wayang sinema berjudul Arjuna Wiwaha, membuatnya harus mempelajari koreografinya dan pesan-pesan di dalamnya.
Senin, 19 Maret 2012 08:05
Setelah puas bermain film, teater, dan menjadi sutradara, Marcella Zalianty nampaknya masih ingin terus mencoba yang lain. Kali ini dia akan menjadi salah satu pelakon dalam wayang sinema Arjuna Wiwaha.