Nyata! John Abraham Angkat Sepeda Motor 115 Kg!
Diterbitkan:
John Abraham
@chakpak.com
Kapanlagi.com - Kekuatan super dari aktor satu ini ternyata bukan sekedar isapan jempol. Setelah terlihat berakting mengangkat sebuah sepeda motor dalam filmnya yang berjudul FORCE, mantan kekasih Bipasha Basu tersebut benar-benar menunjukkan kekuatannya di depan umum dengan mengangkat sepeda motor seberat 115 kg!Sebagaimana dilansir dari apunkachoice, alasan John melakukan pertunjukan itu tak lain adalah untuk membungkam isu miring yang beredar tentang dirinya. Demi melihat aktingnya sebagai pria super dalam film FORCE, banyak pihak yang melempar pandangan skeptis bahwa adegan angkat sepeda motor tersebut adalah rekayasa.

John Abraham @apunkachoice.com
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(apk/ris)
Riswinanti Permatasari
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
