Anak Kedua Megan Fox - Brian Austin Green Telah Lahir!
Megan Fox
@ fameflynet.com
Kapanlagi.com - Kabar bahagia akhirnya datang dari pasangan Megan FoxĀ dan Brian Austin Green. Pasangan ini baru saja dikaruniai anak kedua yang lahir pada Kamis (13/2). Congrats!
Seperti dilaporkan oleh Daily Mail, anak kedua MeganĀ dan BrianĀ ini juga berjenis kelamin laki-laki. Sayangnya, pasangan ini tidak mengumumkan kabar lebih lanjut tentang kelahiran anak mereka ini.
Keluarga kecil Megan Fox @ dailymail.co.uk
Jarak usia kedua putraĀ MeganĀ memang tidak terlalu jauh, yaitu 15 bulan. Selain dua anak manis ini, BrianĀ juga memiliki seorang anak dari pasangan sebelumnya, Vanessa Marcil.
Keinginan untuk membangun keluarga memang sudah lama ada dalam pikiran mantan bintang TRANSFORMERS ini. Baginya, anak adalah sosok yang sangat berarti untuk melengkapi hidupnya.
"Kukira Noah akan menjadi seorang kakak yang baik nanti," ucap MeganĀ saat wawancara pada November 2013 lalu.
Jangan Lewatkan!!!
Ungkapan Cinta Paling Romantis Ala Artis Hollywood, Wajib Coba!
Iih... Artis-Artis Keren Ini Ternyata Punya Masalah Bau Badan!
Serunya Main di Taman Bersama Jennifer Garner dan Anaknya
Gila! Inilah Kecanduan Teraneh Yang Dialami Bintang Hollywood
10 Fashion Termanis Jennifer Aniston Yang Wajib Kalian Coba
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
Berita Foto
(dai/ris)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
