Fachry Ali Akbar Dapatkan Peran 'ALEXANDRIA'

Kapanlagi.com - Menyandang nama besar kedua orang tuanya, putra Akhmad Albar dan Rini S. Bono, Fachry Ali Akbar yang menerjuni dunia akting mungkin diangap hanya aji mumpung bagi sebagian orang. Namun setelah berhasil menyabet pengghargaan di SCTV Awards 2005 nama pemuda ini mulai dipertimbangkan.Ai (nama kecil Ali Akhbar) mengawali debut akting lewat sinetron MALIN KUNDANG, keberhasilanya dalam akting dan membuahkan penghargaan, telah mengucurkan rejeki baru, kali ini ia mendapat tawaran akting di layar lebar di film ALEXANDRIA.Dalam film tersebut Ai kebagian peran dengan dua karakter, seorang play boy yang hancur dan akhrinya memikirkan tentang masa depan.Setelah meraih tenar, banyak orang mengatakan Ai berubah. Menanggapi hal itu pemuda lulusan studi bisnis AS ini mengatakan ia tiak burubah, ketenaran itu dijalaninya dengan santai-santai saja. 

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(sc/erl)

Rekomendasi
Trending