Selfie Mesra, Irwansyah Sebut Zaskia Sungkar Si Manja
Irwansyah - Zaskia Sungkar Ā© Instagram/irwansyah_15
Kapanlagi.com - Pasangan Irwansyah dan Zaskia Sungkar memang tak malu-malu dalam memamerkan kemesraan mereka. Terbarunya, kali ini Irwansyah membagikan foto bersama sang istri.
Dalam potretnya mereka nampak mesra bak pasangan ABG. Bahkan para netizen mengaku sangat gemas dengan pasangan ini. Seperti apa ya potretnya?
Advertisement
1. Selfie Mesra
Irwansyah dan Zaskia Sungkar memang selalu terlihat serasi. Bahkan dalam foto terbarunya mereka juga tampak mesra. Irwansyah menyebut sang istri dengan panggilan manis.
"Si manjaaaa," tulis Irwansyah dengan emoticon kiss.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
2. Jalani Program Bayi Tabung
Zaskia SungkarĀ dan Irwansyah telah menikah selama sembilan tahun. Sebelumnya di Belanda, kini Zaskia sedang mencoba program bayi tabung di Jakarta.
Semoga Zaskia dan Irwansyah bisa semakin harmonis dan langgeng ya, KLovers.
Jangan Lewatkan
7 Potret Seleb Bareng Ibu Sambungnya, Dikira Kakak Adik - Kompak Habiskan Waktu Bersama
Nggak Nyangka, 10 Seleb Ini Punya Bisnis Busana Muslim dengan Brand Terkenal
Berdarah Arab, 7 Seleb Tanah Air ini Memiliki Paras Cantik yang Menawan
10 Seleb Cantik ini Mantap Kenakan Hijab Setelah Menikah, Malah Jadi Role Model
Irwansyah Ketiduran Setelah Mengaji, Zaskia Sungkar: Gemes Banget
(Di usia pernikahan 29 tahun, Atalia Praratya gugat cerai Ridwan Kamil.)
Berita Foto
(kpl/lmp)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
