Berita Terbaru Nia Ramadhani


Berita terbaru Nia Ramadhani yang menarik perhatian netizen adalah karena pengakuannya terakhir cuci piring 12 atau 15 tahun yang lalu.

Selesai Jalani Sidang Lanjutan Kasus Penyalahgunaan Narkona, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Irit Bicara

Selesai Jalani Sidang Lanjutan Kasus Penyalahgunaan Narkona, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Irit Bicara
Pasangan selebriti Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie hadiri sidang lanjutan atas kasus penyalahgunaan narkoba di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Senin (9/12). Sidang tersebut beragendakan pemeriksaan para saksi.