Intip Keseruan dan antusias Peserta LIDA 2 di SULBAR dan DKI
Diterbitkan
Keseruan audisi LIDA 2 tidak ada habisnya, kali ini giliran Sulawesi Barat dan DKI Jakarta. Keseruan dan antusias peserta tidak kalah dengan audisi yang diadakan di provinsi lain. Banyak bakat-bakat tersembunyi dibalik antrian yang panjang. Nah, gini loh potret keseruannya.
Penulis: Baiq Nana Marlina
Foto ini diambil pada saat audisi di DKI Jakarta diselenggarakan di Studio 6 EMTEK City. Antusias peserta sudah tampak mulai pagi, mengantri tidak menjadi masalah untuk mengejar mimpi.
Hak Cipta: Indosiar
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
