Deretan Pedangdut Muda Yang Diprediksi Bakal Sukses di Tahun 2019
Beberapa tahun terakhir ini, musik dangdut kembali merajai tangga lagu di Indonesia. Sejak kemunculan Via Vallen dengan lagu Sayang hingga Siti Badriah dengan lagu Lagi Syantik menjadikan dangdut sebagai musik yang populer. Via Vallen, Nella Kharisma, hingga Siti Badriah menjadi penyanyi dangdut paling bersinar di tahun tersebut.Â
Berbeda dengan tahun 2017 dan 2018, tahun 2019 ini dunia dangdut dipenuhi penyanyi-penyanyi muda berbakat dan diprediksi akan bersinar di tahun 2019. Siapa saja mereka? Berikut deretan penyanyi muda dangdut yang bakal bersinar di 2019.
Ghea Youbi membuat gebrakan dengan meluncurkan lagu Gak Ada Waktu Beib. Sejak dirilis bulan Juli 2018 lalu, video tersebut sudah ditonton lebih dari 100 juta pengguna youtube.
Hak Cipta: ©KapanLagi.com/Adrian Utama
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
