8 Potret Keseruan T2 Tika Tiwi Kembali Tampil Bersama di Inbox

Buat pecinta musik tanah air pasti udah tau banget dengan grup T2, Tika dan Tiwi. Grup ini kemudian dibubarkan pada Desember 2013. Bertahun-tahun berlalu, Kini keduanya terlihat tampil bersama lagi. Baru-baru ini T2 perform di Inbox, intip potret keduanya berikut ini!

T2 Tika Tiwi

Kisah perjalanan Tika dan Tiwi saat dulu penuh perjuangan. Tiwi tuliskan dalam unggahan di IG pribadinya.


Hak Cipta: Instagram.com/tentangtiwi
4/8
Album Artis