Alami Kecelakaan Hingga Kaki Patah & Harus Jalani 5 Operasi, Seperti Ini Update Kondisi Daood Debu yang Masih Gunakan Kruk Untuk Berjalan

Drummer band DEBU, Daood Abdullah Al-Daood alami kecelakaan mobil pada April 2022 di Tol Pasuruan-Probolinggo, Jawa Timur. Akibatnya, dirinya mengalami patah kaki dan harus dioperasi.

Beberapa bulan berlalu, seperti apa kondisi Daood sekarang? Simak selengkapnya di sini.

Selasa, 03 Januari 2023 22:50
kondisi daood debu, daood debu sekarang

Kakak Daood, Saleem menyebut jika sang adik telah 5 kali menjalani operasi. Operasi bertahap ini untuk mengembalikan fungsi kaki Daood seperti semula.


Hak Cipta: Tiktok Daood Debu
5/8
Album Artis