Benny Contoh vs Harlan Chaniago

Belum tuntas masalahnya dengan Nina Saqinah, kembali bos Contoh Management, Benny Simanjuntak atau yang beken dengan sapaan Benny Contoh ini dilaporkan oleh anak didiknya, Harlan Chaniago alias Harlan Danze ke Polres Jakarta Selatan, Rabu (11/4). Didampingi pengacaranya H Saprianto Refa SH MH, Harlan melaporkan Benny dengan pasal 263 KUHP, terkait memberikan keterangan yang tidak benar sehingga terjadi penggelembungan harga. Setelah dilaporkan oleh Harlan mengenai kasus kredit mobil, pada hari yang sama, Benny juga melaporkan penipuan yang menyangkut keluarganya, dengan kasus yang hampir sama ke Polda Metro Jaya.

Lapor Polisi

Benny Contoh dan Arita Panjaitan melaporkan soal penipuan ke Polda Metro Jaya, Rabu (11/4)


Hak Cipta: KapanLagi.com
1/13
Berita Terkait
Album Artis