malam panasonic award

Malam penganugrahan Panasonic Award yang berlangsung di JCC, Jum'at (2/12) berlangsung cukup meriah. Ajang tahunan bagi para insan dan industri pertelevisian nasional ini terkesan berbeda dengan penghargaan sebelumnya. Pasalnya ajang yang dimulai sejak tahun 1997 ini akan memberikan penghargaan khusus bagi artis-artis yang sudah lama tampil di layar kaca. Sederetan artis datang bersama pasangan memeriahkan acara yang disiarkan langsung oleh RCTI mulai pukul 21.00 WIB ini.

malam panasonic award

Agnes Monica dalam malam anugerah 'Panasonic Award 2005.' Untuk tahun ini dewi fortuna bukan lagi menjadi miliknya.


Hak Cipta: KapanLagi.com
1/28