Titi Sjuman Soal Miyabi

Meski sempat dicerca dan dilarang, akhirnya film yang dibintangi oleh Maria Ozawa atau lebih dikenal dengan Miyabi bisa juga beredar di tanah air. Rencananya sendiri film itu akan diputar serentak pada hari Kamis, 6 Mei besok. Ditanya soal hal itu, Titi Sjuman mengaku menunggu feed back dari masyarakat dulu. Selanjutnya...

Titi Sjuman

'MENCULIK MIYABI' memang sempat jadi kontroversi tapi Titi Sjuman sepertinya masih belum mau menghakimi film ini.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Ruswanto
1/9
Album Artis