Benda-Benda Unik Peninggalan Michael Jackson

Selain warisan berbagai lagu, gerakan tari, game dan berbagai hal lain, ternyata Michael Jackson memiliki berbagai hal indah yang tidak hanya berupa taman bermain Neverland Ranch. Berbagai benda koleksi unik, dari sarung tangan bling-bling yang menjadi andalan dalam beraksi, patung Elvis dan Putri Salju, direncanakan akan di kumpulkan dan akan di lelang. Sebanyak apakah barang-barang unik milik Jacko? Coba kita cek satu persatu.

michael jackson

Yang ini adalah lukisan yang lebih unik lagi, lukisan penobatan, dengan Jacko sebagai Raja yang menobatkan ksatria yang adalah dirinya sendiri juga.


Hak Cipta: sky.com
5/22