Transformasi Sukses Para Aktor - Aktris di Layar Lebar

Perubahan wujud diperlukan oleh seorang aktor dan aktris untuk mendalami peran yang dimainkan. Beberapa aktor dan aktris sukses melakukan perubahan tersebut demi menghidupkan perannya. Berikut ini beberapa di antaranya.


Film Hollywood

Berat badan yang berkurang serta wax dan juga riasan yang pas membuat Leto kini menjelma menjadi seorang transgender.


Hak Cipta:
8/10