Ini Bukti Jika Mary-Kate & Ashley Olsen Memang Gemesin Dari Kecil
Diterbitkan
Masih ingatkah kalian akan sosok si kembar Mary-Kate dan Ashley Olsen? Yap, Olsen bersaudara yang kini jadi fashionista ini memang sudah menggemaskan dari kecil. Nggak percaya? Intip bukti-buktinya di bawah sini. Dijamin langsung kangen kelucuan mereka saat kecil deh!
WHEN IN ROME, mirip dengan judul film Kristen Bell di tahun 2010. Namun, di tahun 2002 si kembar ini sudah membintangi film berjudul sama. Bercerita tentang petualangan mereka mencari kerja saat liburan musim panas di Italia.
Hak Cipta: ©hollywoodreporter.com
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
