FOTO: 8 Wanita Cantik di Malam Grammy Awards 2016, Siapa Saja?

8 wanita ini memukau Grammy Awards 2016 dengan kecantikannya yang alami dan luar biasa. Hadir di red carpet hingga di atas panggung, make-up 8 selebriti papan atas ini memang juara. Intip dan curi rahasianya.

Rabu, 17 Februari 2016 15:31
Best Beauty Grammy Awards 2016

Kedua, Elle Goulding dengan bibir penuhnya yang seksi. Ia hanya memolesnya dengan warna pink dan eyeshadow warna gelap di outer V. Rambut Ellie juga mengingatkan kita pada style Madonna di tahun '80an, ya.


Hak Cipta: eonline.com
2/8