Selain Kylie Jenner Siapa yang Sudah Pasang Pohon Natal?
Baru saja memasuki bulan Desember namun para seleb ini sudah memasang pohon natal. Nampaknya suasana meriah Natal sudah tak sabar dirasakan mereka. Tak hanya pohon Natal para selebritis ini amat ekstra dalam mendandani hunian mereka.
Namun tentu saja keluarga Kardashian-Jenner yang memimpin dalam urusan pohon natal ini. Kylie Jenner tampil all out dengan pohon natal setinggi langit-langit berwarna emas. Siapa lagi sih yang sudah pasang pohon natal?
Merayakan natal pertama sebagai pasangan suami istri, Hailey Baldwin pun sudah mempersiapkan pohon natalnya. Pohon tinggi penuh ornamen ini menghiasi rumah Jailey. Anyway mereka akan merayakan natal di Amerika atau Kanada ya?
Hak Cipta: instagram.com/haileybieber
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
