FOTO: Persiapan Selebriti Hollywood Jelang Perhelatan Oscar 2017
Diterbitkan
Sederet selebriti papan atas Hollywood menjadi tamu undangan dan juga pengisi acara serta presenter dalam perhelatan akbar Oscar 2017. Demi mempersiapkan penampilan terbaik, mereka melakukan berbagai persiapan, mulai dari olahraga, face treatment hingga mengikuti gladi resik untuk penampilan mereka di atas panggung Dolby Theatre. Begini persiapan mereka, intip yuk!
Jimmy Kimmel is in da house, yo! Jimmy adalah host Oscar tahun ini dan suka menjahili 'musuh bebuyutannya' Matt Dammon dengan doodle fotonya seperti ini. Keisengannya ini bisa jadi penghilang stress sebelum memandu acara penghargaan film bergengsi ini.
Hak Cipta: Twitter Jimmy Kimmel
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
