Sederetan Bintang Korea Yang Diperkirakan Berangkat Wamil di 2018
Di pertengahan tahun 2018 ini, fans tampaknya harus mulai mempersiapkan diri untuk berpisah sementara dengan para bintang idola. Para bintang Korea pria kebanyakan berangkat wajib militer jelang usia 30 tahun, sederet seleb ini pun sudah waktunya untuk menjalankan kewajiban mereka. Berikut sederetan bintang Korea yang kemungkinan berangkat wajib militer di tahun ini.
							Sabtu, 09 Juni 2018 14:45
						
						
					Leader sekaligus member tertua SHINee, Onew, diperkirakan juga akan segera berangkat wajib militer. Apalagi Lee Jong Suk yang lahir di tahun yang sama juga sudah mendapat surat panggilan untuk wamil.
Hak Cipta: © soompi.com
						Lagidiskon Harbolnas
						
				- 
								Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
										 - 
								Event Indonesia Liputan6.com Hadirkan 'LagiDiskon' Dalam Rangka Harbolnas
										 
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
	Advertisement
	
												
							
							
							
							
							
							