Seohyun SNSD Lakukan Adegan Ciuman di Drama Debutnya
Diterbitkan
foto: soompi.com
Kapanlagi.com - Maknae idol grup Girls Generation yakni Seohyun sudah dewasa! Sepertinya dia tidak ingin lagi dianggap anak kecil selamanya.
Baru-baru ini, TV SBS merilis sebuah preview dari melodrama terbaru mereka yang berjudul Passionate Love. Drama itu sejauh ini selain dibintangi Seohyun juga dibintangi Sung Hoon dan Choi Yoon Young.
Dalam preview klip itu, tampak Seohyun dan Sung Hoon saling berbicara mengenai arti cinta dan diakhiri dengan adegan di mana mereka berdua berciuman, seperti dilansir soompi.com.
Seohyun disebutkan berperan sebagai Han Yoo Rim, cinta pertama dari karakter yang dimainkan oleh Sung Hoon. Sebelumnya Seohyun menyatakan bahwa dia bekerja keras untuk karakter dalam debut aktingnya itu.
Passionate Love akan ditayangkan di SBS pada 28 September mendatang. Jadi SONE (fans Girls Generation) silahkan menantikan idola kalian ya!
#Yang Unik Dari Seluruh Dunia
Sering Kecelakaan, Ini Jalan Raya Maut di Indonesia!
Dikutuk? Ini Benda Paling Berhantu Dalam Sejarah
Spa Paling Menjijikkan dan Aneh di Dunia, Mau?
Bikin Ngakak, Orang-Orang Ini Mengedit Foto Mereka!
Penjelasan Neraka Paling Menarik di Seluruh Dunia!
(soompi.com/aia)
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(soompicom/aia)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
