Yuk Simak Tips Kecantikan Ala Victoria Beckham!
Diperbarui
Victoria Beckham
@ fameflynet.com
Kapanlagi.com - Sebagai seorang istri, ibu dan wanita karir, tak terbayang betapa sibuknya Victoria Beckham. Meski demikian, dia masih tetap mampu menjaga kecantikan dan kebugarannya sendiri.
Pada majalah Allure, istri David Beckham ini pun berbagi rahasia kecantikannya. Intinya, wanita 39 tahun ini menyarankan untuk melakukan olahraga ringan namun teratur setiap harinya. Setiap pagi, dia bangun pada pukul 06.00, dan mulai melakukan lari-lari kecil sejauh empat mile.
Victoria Beckham di majalah Allure @ dailymail.co.ukSelain itu, Victoria juga mengakui bahwa dia tak pernah mencukur rambut di kakinya. Namun untuk membuat kakinya tetap mulus, dia mengaku menggunakan laser penghilang rambut.
"Luar biasa. Kau bisa memberikan sedikit sentuhan lagi jika mulai melihat rambutmu mulai tumbuh lagi. Tapi untungnya aku tak pernah mengalaminya. Itu adalah salah satu tips terbaik yang pernah diberikan Eva Longoria," ungkapnya.
Jangan Lewatkan!!!
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(dai/ris)
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
