Abu Kris Biantoro Bakal Dilarung di Pantai Dadap

Abu Kris Biantoro Bakal Dilarung di Pantai Dadap Kris Biantoro

Kapanlagi.com - Tak dipungkiri jiwa dan semangat nasionalisme almarhum Kris BiantoroĀ tinggi. Ini terlihat dalam setiap membawakan acara, ia kerap membuka dengan salam merdeka.
Bahkan MC yang selalu nongol di layar TVRI tahun 70-an tersebut menularkan kecintaan negeri pada anak-anaknya. Semisal bepergian ke Bali dengan menggunakan jalan darat alias memakai mobil.

Kris Biantoro akan dikremasiKris Biantoro akan dikremasi


Lihat Juga:
10 Foto Paling Misterius Yang Pernah Ada
[FOTO] Ngerinya Tumpukan Sampah di Indonesia
8 Kasus Penangkapan Paling Konyol!
Suasana Liburan Seru Rihanna di Barbados
Lady Gaga Muncul Dengan Make Up Aneh
Suasana Rumah Duka Kris Biantoro - Dipenuhi Rekan Artis
Justin Bieber Makan Siang Bareng Model Bikini
Ā 
Belum lagi kebanggaan KrisĀ saat mengenakan pakaian veteran. Sampai-sampai ia meminta ketika dikremasi dipakaikan seragamĀ  pejuang veteran tersebut dan abunya dilarungkan ke laut.
"Abu dilarung di pantai. Mungkin pantai Dadap. Tapi belum tau juga lagi cari yang terdekat dari Oasis ya," ujar Arto Soebiantoro, anak kedua KrisĀ Biantoro, di kediamannya, Jalan Bromo Blok K No. 8, Kompleks Bukit Permai, Cibubur, Jakarta Timur, Rabu (14/8).
Menurut rencana Kamis (14/8), jenazah KrisĀ akan dikremasi di OASIS Krematorium, jalan Gatot Subroto, Jatiuwung, Tangerang.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/hen/dis/rth)

Rekomendasi
Trending