Shena Malsiana: Kalau Kurus Bisa Ngurangin Rezeki
Diperbarui
Shena Malsiana
Kapanlagi.com - Berbeda dengan kebanyakan penyanyi wanita yang mencanangkan program diet saat tubuhnya mulai gemuk, Shena MalsianaĀ justru ogah melakukan diet agar tampil cantik. Dia enggan diet karena menurutnya bisa mengurangi rezekinya.
"Sebenernya diet itu baru wacana. Kadang kalau kita gemuk terus kurus malah ngurangin rezeki," ucap ShenaĀ ditemui di Studio Bebop, Tebet, Jakarta Selatan, Rabu (28/8).
Ā

Shena Malsiana Habiskan Empat Telur Setiap Hari
Dimabuk Cinta, Shena Malsiana dan Pacar Saling Puji
Seminggu Dieliminasi, Shena Malsiana Temukan Pacar Pertama
Pacaran, Shena - Arasy Dapat Dukungan Orang Tua
Kurang Peka, Setelah 3 Tahun Shena Baru Sadar Cinta Arasy
Ā
Namun, jika harus diet, ShenaĀ yang merupakan jebolan X Factor IndonesiaĀ itu melakukannya untuk lebih menjaga kesehatan dibanding untuk tampil cantik. "Ya kalau diet tujuannya bukan untuk tampil cantik," tegasnya.
Usai tampil di X Factor Indonesia, ShenaĀ memang mengalami perubahan penampilan. Dia yang jarang menggunakan dress, kini lebih sering menggunakan dress.
"Sekarang aku lebih jaga penampilan aja. Dulu aku ga pernah pakai dress. Tapi setelah di X Factor Indonesia aku jadi sering pakai dress," paparnya.
Baca Juga:
6 Tanggapan Seorang TKI Atas Tuduhan Komunis Ustaz Solmed
Bisnis Hingga Komunis, Fakta Batalnya Ceramah Ustaz Solmed di Hongkong
Miss World 2013 Tetap Digelar, Meski Ditentang Ormas Islam
Peserta Miss World Dikawal Polwan dan Kowad Berbusana Adat
Enam Klaim di Kasus Nikita Mirzani Yang Masih Teka-Teki
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/pur/dar)
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
