Telat Datang Bulan, Delia Septianti Panik
Diterbitkan
Delia
Kapanlagi.com - Delia Septianti mengaku sering kali panik saat mengetahui dirinya telat datang bulan. Maklum saja, Delia sangat berharap dikaruniai buah hati dari pernikahannya dengan Tofan Putera Unggul Pohan.
Namun kini ia mengaku tak terlalu ngoyo untuk mendapatkan momongan. Bahkan ia tak terlalu memusingkan lagi soal anak. Semua ia serahkan sepenuhnya kepada Tuhan.
Delia sempat beberapa kali panik karena telat datang bulan."Dulu setiap bulan terlalu panik, kalau belum dapat, 'Jadi apa nggak ya?'. Maunya sih cepat, tapi sekarang belajar nggak terlalu ngoyo," ungkap Delia di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (22/1).
Seputar Delia Septianti:
Pasrahnya Delia mendapatkan momongan juga lantaran penjelasan dari dokter. Mantan vokalis band Ecoutez ini sempat berkonsultasi dengan dokter dan mendapat jawaban masih kurang tepat untuk mendapatkan anak.
"Aku juga sempat berkonsultasi dengan dokter Zoya. Aku konsultasi katanya emang nggak baik kalau sekarang, jadinya kita santai saja. Sekarang nikmati pacaran dulu," tukasnya.
Intip Juga:
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/tov/sjw)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
-
Teen - Lifestyle Gadget Smartwatch Kece Buat Gen Z yang Stylish, Fungsional, dan Nggak Bikin Kantong Kaget
More Stories
Advertisement
Advertisement
